6.10.20

Perilaku masyarakat mebuang sampah di aliran sungai batang bakarek

 

Review Jurnal



Judul Jurnal

Perilaku masyarakat mebuang sampah di aliran sungai batang bakarek kota batang panjang Sumatra barat

Nama Jurnal

Berita Kedokteran Masyarakat  (BKM Journal of Community Medicine and Public Health) 

Vol./No./Hal/Th.

Volume 32 Nomor 10 

Penulis/Peneliti

Novriza Yulida , Sarto Sarto , Agus Suwarni

Tempat Penelitian

di aliran sungai batang bakarek di sungai batang panjang Sumatra barat

Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perilaku masyarakat

yang tinggal di sekitar sungai Batang Bakarek-Karek dalam membuang sampahnya,

yang meliputi, pengetahuan, sikap, prasarana dan implementasi

kebijakan pemerintah Padang Panjang Sumatera Barat.

Subjek Penelitian

Subjek adalah pencari nafkah

keluarga yang tinggal di DAS Batang Bakarek-Karek

termasuk 118 orang. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah

pengetahuan, sikap, prasarana dan implementasi kebijakan. Itu

Variabel terikat adalah perilaku sampah. Analisis data dilakukan oleh

menggunakan analisis univariat, bivariat dengan uji chi square, dilanjutkan dengan

analisis multivariat menggunakan uji regresi logistik.

Metode Penelitian

Metode penelitian ini adalah survei dengan           rancangan cross sectional.    Subjek penelitian adalah     Kepala keluarga yang tinggal di DAS Batang             Bakarek-Karek sebanyak 118 orang. Teknik peng-           ambilan sampel menggunakan     systematic random     sampling. Variabel bebas penelitian ini adalah penge-             tahuan, sikap, sarana dan implementasi kebijakan,         sedangkan variabel terikat adalah perilaku masyarakat           dalam membuang sampah.   Instrumen yang digunakan adalah kuesioner dan             pengambilan data dilakukan dengan wawancara.

Analisis Data

Studi ini meneliti tentang Hubungan pengetahuan dengan perilaku masyarakat dalam membuang sampah.     
   Pengetahuan adalah hasil yang didapat setelah seseorang melakukan  penginderaan terhadap suatu objek tertentu. Pengetahuan memiliki tingkatan, yaitu tahu, faham, aplikasi, analisis, sintesis dan evaluasi, yang sebagian  besar diperoleh melalui mata dan telinga
. 
 

Hasil Penelitian

subjek yang berpengetahuan   baik memiliki peluang berperilaku baik 9,53 kali   dibandingkan subjek yang berpengetahuan kurang.  
 Subjek penelitian dengan sikap baik memiliki perilaku  baik 4,6 kali dibandingkan subjek yang mempunyai  sikap kurang baik.  
 Subjek dengan ketersediaan sarana yang baik  meningkatkan perilaku masyarakat menjadi 6,87 kali  dibandingkan ketersediaan sarana dalam kategori kurang. Penelitian ini menunjukkan implementasi kebijakan baik meningkatkan perilaku baik 7,65 kali  dibandingkan implementasi kebijakan dalam kategori    kurang baik.  

Kelebihan Jurnal

1.    Abstrak sudah menggambarkan isi keseluruhan jurnal dengan jelas sehingga dapat memudahkan pembaca dalam memahami isi jurnal.

2.    Jurnal ini memaparkan Hubungan sikap dengan perilaku masyarakat         dalam membuang sampah  yang jelas, dan bisa dimengerti oleh pembaca.

3.    Hasil penelitiannya dapat dijadikan acuan dalan penelitian lainya .

Kekurangan Jurnal

Jurnal ini tidak memberikan masukan kepada pemerintah setempat dalam mengolah sampah

Kaitan Jurnal psikologi inovasi

Memberikan gambaran bagaimana seharusnya suatu sampah dengan kratifitas dapat diolah menjadi lebih berguna, memahami kondisi masyarakat setempat karena kesulitan sarana membuang sampah dikarenakan terbatasnya tempat pembuangan sampah

 


 Referensi 

Novriza Yulida , Sarto Sarto , Agus Suwarni. (2016). Perilaku masyarakat mebuang sampah di aliran sungai batang bakarek.Berita Kedokteran Masyarakat  (BKM Journal of Community Medicine and Public Health) Volume 32 Nomor 10  Halaman 373-378.retrieved from: https://jurnal.ugm.ac.id/bkm/article/view/7298

 

 

0 komentar:

Posting Komentar