23.4.17

RESENSI ARTIKEL ILMU PENGETAHUANYANG TANPA PAMRIH



RESENSI ARTIKEL:
ILMU PENGETAHUAN YANG TANPA PAMRIH







NURUL WIDIASTONI
163104101152
PSIKOLOGI INDUSTRI DAN ORGANISASI
FAKULTAS PSIKOLOGI UP 45

Kaum akademisi di kenal sebagai penghuni menara gading yang indah, megah, dan menjulang. Dunia ilmu pengetahuan pada mulanya dunia teoritis, tidak konkret.  Sementara masyarakat di luar kaum berilmu  bergumul dengan kehidupan yang konkret: petani alami kekeringan, terlanda banjir, atau tertimbun tanah longsor. Seiring pergeseran waktu ilmu pengetahuan  mendekatkan diri pada hal-hal konkret.
                Para akademisi mendesak pemerintah lebih berhati-hati dalam melakukan pembangunan yang berpotensi berdampak bagi lingkungan alam, manusia, dan tatanan sosial, budaya, serta identitas masyarakat. Seruan moral ini mengingatkan pemerintah akan model pembangunan yang cenderung berpotensi  mencerabut masyarakat dari akar pengetahuan, akar budaya, dan akar identitas mereka serta menghancurkan alam. 
Kelebihan : artikel ini sangat padat dan jelas di dalam menjelaskan suatu informasi terhadap masyarakat. Penggunaan kata-kata atau istilah-istilahnya yang cukup baik.
Kekurangan : artikel ini di dalam penyebutanya di sertai istilah-istilah tertentu yang mungkin sulit di pahami oleh masyarakat umum.

SUMBER : KOMPAS, 11 APRIL 2017 HALAMAN 14

0 komentar:

Posting Komentar