15.4.17

GURU YANG BAIK

GURU YANG BAIK




NAMA              : RIDWAN KISARAH TBN
NIM                             : 16.310.410.1157
MATA KULIAH : PSIKOLOGI UMUM II

            Mendefinisikan guru yang baik tidak semudah menyebut namanya. Korthagen (2004) menyatakan bahwa pertanyaan tentang kualitas guru yang yang baik tidak dapat dijawab dengan mudah. Ada banyak daftar kompetensi yang dapat menjadi ukuran guru yang baik. Guru yang baik mampu menunjukkan kongruensi antara perilaku, kompetensi, keyakinan, identitas dan misi, serta kesesuaian hal-hal tersebut dengan lingkungannya.
                Rajeev & raghauveer (2007) di india, yang akhirnya menemukan bahwa guru yang baik menurut mahasiswa faktor pertamanya adala guru-guru yang “ pratical and up to date “ ( praktis dan tidak ketinggalan, faktor kedua adalah kedisiplinan guru, dan faktor ketiga adalah antusiasme dan kedinamisan guru.
                Seorang guru yang baik harus mengetahui secara fasih namanya, karakternya dan kemampuannya dalam menyerap mata pelajaran yang di terapkan pada siswanya.
                Pendidikan bukan hanya mengembangkan aspek kognitif saja, idealnya pendidikan dan guru mampu membantu perkembangan siswanya secara utuh yang meliputi fisik, psikologis, sosial dan religius siswa itu sendiri.

DAFTAR PUSTAKA

Susetyo, Y.F. (2011). Rahasia sukses menjadi motivator siswa. Panduan guru memotivasi siswa dikelas. Yogyakarta: penerbit pinus

0 komentar:

Posting Komentar