24.11.15

Ringkasan Artikel : Menjawab Pertanyaan Kelemahan Diri Saat Wawancara Kerja


Manik Muthmain
Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45
Yogyakarta


Bukanlah hal yang mudah untuk mengambil jawaban dari pertanyaan wawancara kerja mengenai kelemahan diri. Binggung dan seba salah pastinya kamu rasakan dalam menghadapi pertanyaan tersebut, tetapi hal itu tidak akan kamu rasakan apabila kamu telah mengetahui bagaimana trik menjawab kelemahan diri saat wawancara kerja mengenai kelemahan diri yang kamu miliki.



Bagaimana cara mengatasi pertanyaan tentang kelemahan diri dalam wawancara kerja :
  • Jangan berikan jawaban bersifat keegoisan
    Seringkali mereka lebih memilih menyembunyikan kelemahan diri dengan membangga banggakan diri sendiri dengan rasa egoisnya, jawaban seperti itu hanya mengundang kesan tidak baik dari pewawancara terhadap kamu.
  • Pilih salah satu kelemahan yang tepat
    Pikirkan dari saat ini atas kelemahan diri yang kamu miliki, pilih salah satu kelemahan yang telah kamu ketahui bagaiman cara memperbaiki kelemahan tersebut.
  • Belajar dari Kesalahan
    Berikan satu jawaban kamu telah melakukan suatu pembelajaran dari kesalahan yang kamu miliki atas kelemahan diri yang dimiliki.
  • Hindari jawaban klise
    Klise bisa disebutkan sebagai jawaban umum yang sering orang lain berikan, carilah satu jawaban yang benar kamu miliki kemudian jelaskan bagaimana cara mengatasi kelemahan tersebut.

Sumber : Tribun Jogja, 4 November 2015


0 komentar:

Posting Komentar