14.7.19


Berbagi Kebaikan Melalui Literasi
Resensi Artikel Psikologi Sosial

Heny Suprapti, Fakultas Psikologi, Universitas Prokmasi 45 Yogyakarta

Dalam rangkaian kegiatan Ramadhan di pekan raya Jakarta, Kemayoran, hari jumat 25 mey 2019 sore, menyelenggarakan aktifitas “ngabubookread”. Sesuai dengan namanya, aktifitas tersebut berisi rangkaian kegiatan literasi diantaranya bincang santai, diskusi ringan, dan permainan kencang buku untuk menunggu momen buka puasa pertama.

Penulis dan penggiat literasi Maman Sauherman menjadi pembicara dalam acara yang dihadiri sejumlah komunitas baca tanah air, seperti Goodreads Indonesia, Indowriters Community, dan Pine House Venesia. Selain mengulas buku puisi terbarunya Hijabers, jika itulah jalanmu, dan berbagi cara untuk mmenebar kebaikan melalui gerakan-gerakan literasi Nusantara.

Melalui pemaparanya, ia mengajak komunitas-komunitas yang turut hadir untuk bersama mengembangkan misi penting meningkatrkan minat baca buku masyarakat Indonesia. Tujuanya masyarakat bisa mandiri dalam menangkal hoaks, berhati-hati dalam berbagi informasi, hingga tumbuh karakter semangat belajar.

Sumber :
Kompas (2019). Maman Suherman Berbagi Kebaikan Melalui Literasi. Minggu 2 Juni 2019


0 komentar:

Posting Komentar