17.6.16

Bekerja Lepas Tak Berarti Rezeki Lepas




Bekerja Lepas Tak Berarti Rezeki Lepas




Fadli Amin
(153104101100)
Fakultas Psikologi
Universitas proklamasi 45 Yogyakarta


Pekerjaan Lepas makin banyak dipilih ,waktu yang fleksibel tetapi tetap mendatangkan uang menjadikan mereka lebih memilih pekerjaan ini dibandingkan dengan bekerja diperusahaan. Bekerja lepas juga memberikan keuntungan lain. ( oleh : Andreas Maryoto )
Waktu yang tidak mengikat menjadi alasan mereka memilih sebagai pekerja lepas (fleksibel). Pekerja lepas juga mengaku tidak akan sepi dan kehilangan pekerjaan. Kita juga lebih leluasa menetukan berapa penghasilan .kita sendiri yang harus menetukan target penghasilan .``kata Ordo Sirait yang menjadi pemandu wisata lepas sejak 2011 . Sebelumnya ,ia bekerja disebuah LSM.
David Setiawan (36) merasa lebih nyaman bekerja lepas sebagai penerjemah film karena tempat dan waktu bekerja yang fleksibel. Selain itu, pendapatan juga bisa lebih banyak dari pada menjadi pegawai kantoran. Sejak kuliah.`` dia tidak pernah membayangkan ingin bekerja dikantor. Diapun belum pernah mendaftar sebagai karyawan diperusahaan. Hal itu karena dia tidak suka pekerjaan yang terikat.
memiliki jaringan/kenalan yang banyak  sangat penting dalam berkarir sebagai pekerja lepas, beberapa jobs dan proyek pekerjaan bisa kita dapatkan dari jaringan kita yaitu teman/kenalan, kita juga dapat menawarkan jasa sesuai keahlian atau ketrampilan yang dimiliki melalui berbagai iklan media massa atau lewat medsos (media sosial) dengan begitu peluang Jobs akan sangat terbuka lebar.

Sumber ; Tribun jogya. 03 April 2016


0 komentar:

Posting Komentar