19.4.16

ringkasan film up in the air



Ringkasan film
 Up in the air
subur triyono
15.310.410.1119
Psikologi UP45




Film yang mengisahkan tentang perjalanan seorang pria Ryan Bingham sebagai seorang personalia yang perusahaannya tersebar di bebagai  negara. Dan perusahaan itu mengalami penurunan yang mengharuskan pemberhentian pada beberapa karyawan.
Namun dengan
keahliannya dia mampu mengkondisikan kondisi itu dengan baik .
Hingga datang seorang personalia baru lulusan psikologi terbaik pada masa itu untuk membantu atau mengantikan posisi Ryan Bingham. dan bahkan Ryan sempat akan di berhentikan namun tidak jadi  Pada awalnya ia sangat percaya diri, namun lambat laun jiwanya mulai terguncang dalam keadaan itu. 
dia berkrliling dari satu cabang ke cabang perusahan yang lainya hanya untuk menyampaikan kepada karyawan yang kan di phk nya . dengan berbagai macam penolakan dari karyawan yang terkena phk tersebut .
Hingga pada akhirnya ia dipercaya untuk melakukan semuanya sendiri.
Hari demi hari berjalan dengan baik, namun suatu ketika ada seorang karyawan yang bunuh diri setelah pemecatan itu, lalu ia memutuskan untuk berhenti dari pekerjaannya tersebut dan kembali di pegang oleh Ryan Bingham.


0 komentar:

Posting Komentar